Selasa, 21 November 2017

Pramugari Harus Mahir 5 Hal Ini


PRAMUGARI harus cerdas dan tanggap dengan situasi apa pun. Lalu, apa saja yang harus dipersiapkan bila Anda memiliki cita-cita menjadi salah satu bagian awak kabin maskapai ternama?
ini dia lima kemahiran yang wajib dimiliki oleh calon pramugari yang harus Anda tahu.

Proporsi tubuh

Calon pramugari harus punya bekal proporsi tubuh ideal, dengan minimal tinggi badan 165 cm. Alasannya, supaya memudahkan ruang gerak kerja Anda selama dalam kabin yang dituntut serbacepat.
Pintar berenang

Anda juga harus dituntut pintar berenang hingga kedalaman 25-30 meter, supaya mampu mengatasi kasus pesawat berhenti darurat, terutama di area kedalaman laut.
Pernah jadi costumer service
Siapa bilang costumer service menjadi pekerjaan yang remeh. Sebelum bergabung di dunia penerbangan, mantan costumer service punya poin plus menjadi pramugari. Hal ini untuk mengatasi kenyamanan para penumpang yang seringkali komplain dan si pramugari tidak boleh langsung emosi dan harus bekerja profesional.
Fleksibel dengan jadwal kerja
Bila ada jadwal penerbangan tambahan atau penerbangan darurat, Anda tak boleh menolaknya. Ini umumnya kerap terjadi di musim libur panjang atau akhir pekan, di mana maskapai mengantarkan penumpang berlibur ke berbagai wilayah.
Pintar berbahasa Inggris
Anda dituntut mampu berkomunikasi menggunakan bahasa Inggris dengan baik sebelum menjadi calon pramugari. Hal ini digunakan sebagai penunjang untuk memahami dunia penerbangan yang sesungguhnya.

Semoga Bermaanfaat Guys..
Mau Jadi Pramugari/a? Join Us
AIRLINES BUSINESS CAREER CABANG PALU
Info dan Pendaftaran :
Jln.Basuki rahmat no. 57 palu selatan
Cp. Mifta: 082393213822
E-mail : tapur.palu@gmail.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TUGAS UTAMA PRAMUGARI SAAT PENERBANGAN

Tugas Utama Seorang Pramugari / Flight Attendant :   Pramugari Merupakan Profesi Yang Sangat di Impikan Oleh Setiap Wanita Yang Tela...